Kebanyak orang ingin mengetahui berat badan pada dirinya, tentu saja hal itu harus menggunakan timbangan. Timbangan badan adalah solusi yang tepat untuk mengukur berat badan pada diri kita. Timbangan badan memiliki jenis dan tipe. Timbangan badan portable mudah untuk digunakan dan mudah pula untuk penyimpanan, serta timbangan ini biasa digunakan pada orang dewasa. Dan kini telah hadir timbangan badan digital yang telah banyak dipilih karena lebih akurat.
Semua alat memiliki tata cara penggunaan agar alat tersebut dapat bertahan dalam jangka waktu lama. Penggunaan timbangan badan juga memiliki tata caranya. Berikut penjelasannya
1. Gunakan timbangan badan seperlunya saja.
2. Timbanganlah diri Anda dengan perlahan dan hati-hati.
3. Jika telah selesai menimbang, maka hindarkan menaruh barang yang tidak ingin ditimbang pada timbangan.
4. Bersihkan timbangan dari kotoran dan debu.
5. Simpan timbangan di tempat sejuk yang terbebas dari pancaran sinar matahari secara langsung.
6. Matikan timbangan jika tidak digunakan dan dalam jangka panjang, maka lepaskan baterai dari timbangan.
7. Tera ulang lah timbangan bertujuan untuk pengetesan selama timbangan tidak digunakan lagi.
8. Dalam penyimpanan timbangan, usahakan timbangan tersebut dalam posisi datar.
Dengan mengetahui tata cara penggunaan timbangan badan, timbangan yang kita miliki akan bertahan lama. Hal itu juga memepengaruhi pengeluaran kita, karena kita tidak akan membeli timbangan yang baru jika timbangan yang lama tetap terjaga dan tidak rusak. Timbangan badandigital juga lebih awet dalam penggunaanya dan juga perawatannya, ketika terjadi gangguan maka hubungilah jasa service timbangan agar timbangan yang Anda miliki dapat berfungsi kembali.